Senin, 07 Mei 2012

Aplikasi social network terbilang banyak di android terutama play store. Kenapa saya bilang android? karena yang saya bahas disini memang soal android bukan yang lain. Perkenalkan aplikasi satu ini, Friendcaster. Aplikasi ini aplikasi social network yang terintegrasi dengan Facebook. Untuk tampilannya lumayan menarik dan loading untuk memunculkan news feed di facebook terbilang tidak lama(kalau facebook for android menurut saya terbilang lama). Banyak fiturnya di aplikasi ini terutama fitur chat. Saya belum coba fitur ini apakah sama dengan facebook for android atau tidak. Jika facebook for android penggunanya akan terlihat seperti on di chat dan orang bisa ngechat kita tapi chat tersebut masuk ke message, tapi saya sendiri juga belum coba yang ini. Jadi silahkan coba sendiri ^_^. Jika tertarik dengan aplikasi ini silahkan klik link dibawah, ini versi pronya


Contoh skrinsut

Categories:

0 comments:

Posting Komentar

Followers

Subscribe to RSS Feed Follow me on Twitter!